Daftar Jurusan UGM

Image: canva.com

Daftar Jurusan UGM (Universitas Gadjah Mada) Lengkap

Bagi yang tertarik kuliah di UGM, udah tau belum apa aja jurusan yang ada di UGM? Untuk memudahkanmu mendapatkan informasi tersebut, pada kali ini akan ada informasi lengkap mengenai daftar jurusan UGM. Tujuanmu untuk memudahkan mendapatkan seputar informasi jurusan yang ada.

UGM menyelenggarakan 3 jenjang pendidikan. Mulai dari program vokasi D4 & S1 Terapan, jenjang sarjana S1, dan pascasarjana S2 & S3. Kamu tinggal pilih nih jenjang yang cocok buat Kamu. Hampir semua bidang lengkap kecuali bidang kependidikan yang memang diarahkan di UNY.

Bisa dikatakan UGM memiliki jurusan yang lengkap disemua jenjang kecuali D3. Karena saat ini hanay fokus ke D4 dan S1 terapan di sekolah vokasi. Tidak seperti dulu yang masing ada jenjang D3. Berikut daftar jurusan UGM yang mungkin salah satunya menarik minatmu untuk kuliah disana.

FakultasJenjangProdi
VokasiD4Pembangunan Ekonomi Kewilayahan
VokasiD4Perbankan
VokasiD4Teknik Pengelolaan dan Perawatan Alat Berat
VokasiD4Teknologi Rekayasa Internet
VokasiD4Teknik Pengelolaan dan Pemeliharaan Infrastruktur Sipil
VokasiS1 TerapanAkuntansi Sektor Publik
VokasiS1 TerapanManajemen dan Penilaian Properti
VokasiS1 TerapanPengelolaan Arsip dan Rekaman Informasi
VokasiS1 TerapanManajemen Informasi Kesehatan
VokasiS1 TerapanTeknologi Rekayasa Mesin
VokasiS1 TerapanTeknologi Rekayasa Mesin
VokasiS1 TerapanTeknologi Rekayasa Elektro
VokasiS1 TerapanTeknologi Rekayasa Instrumentasi dan Kontrol
BiologiS1Biologi
FarmasiS1Farmasi
GeografiS1Geografi Lingkungan
GeografiS1Kartografi dan Penginderaan Jauh
GeografiS1Pembangunan Wilayah
Kedokteran GigiS1Higiene Gigi
Kedokteran GigiS1Kedokteran Gigi
Kedokteran HewanS1Kedokteran Hewan
KedokteranS1Gizi Kesehatan
KedokteranS1Ilmu Keperawatan
KedokteranS1Kedokteran
KehutananS1Kehutanan
MIPAS1Elektronika dan Instrumentasi
MIPAS1Fisika
MIPAS1Geofisika
MIPAS1Ilmu Aktuaria
MIPAS1Ilmu Komputer
MIPAS1Kimia
MIPAS1Matematika
MIPAS1Statistika
PertanianS1Agronomi
PertanianPertanianAkuakultur
PertanianPertanianEkonomi Pertanian dan Agribisnis
PertanianS1Ilmu Tanah
PertanianS1Manajemen Sumber Daya Akuatik
PertanianS1Mikrobiologi Pertanian
PertanianS1Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian
PertanianS1Proteksi Tanaman
PertanianS1Teknologi Hasil Perikanan
PeternakanS1Ilmu dan Industri Peternakan
TeknikS1Arsitektur
TeknikS1Perencanaan Wilayah dan Kota
TeknikS1Teknik Elektro
TeknikS1Teknik Fisika
TeknikS1Teknik Geodesi
TeknikS1Teknik Geologi
TeknikS1Teknik Industri
TeknikS1Teknik Kimia
TeknikS1Teknik Mesin
TeknikS1Teknik Nuklir
TeknikS1Teknik Sipil
TeknikS1Teknologi Informasi
TeknikS1Teknik Biomedis
Teknologi PertanianS1Teknik Pertanian
Teknologi PertanianS1Teknologi Industri Pertanian
Teknologi PertanianS1Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian
Ekonomika dan BisnisS1Akuntansi
Ekonomika dan BisnisS1Ilmu Ekonomi
Ekonomika dan BisnisS1Manajemen
FilsafatS1Filsafat
HukumS1Hukum
Ilmu BudayaS1Antropologi Budaya
Ilmu BudayaS1Arkeologi
Ilmu BudayaS1Bahasa dan kebudayaan Korea
Ilmu BudayaS1Bahasa dan Sastra Indonesia
Ilmu BudayaS1Pariwisata
Ilmu BudayaS1Sastra Arab
Ilmu BudayaS1Sastra Inggris
Ilmu BudayaS1Sastra Jawa
Ilmu BudayaS1Sastra jepang
Ilmu BudayaS1Sastra Perancis
Ilmu BudayaS1Sejarah
IsipolS1Ilmu Hubungan Internasional
IsipolS1Ilmu Komunikasi
IsipolS1Manajemen dan kebijakan Publik
IsipolS1Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan
IsipolS1Politik dan Pemerintahan
IsipolS1Sosiologi
PsikologiS1Psikologi
BiologiS2Biologi
BiologiS3Ilmi Biologi
Ekonomika dan BisnisS2Sains Akuntansi
Ekonomika dan BisnisS2Sains Ilmu Ekonomi
Ekonomika dan BisnisS2Sains Manajemen
Ekonomika dan BisnisS2Ekonomi Pembangunan
Ekonomika dan BisnisS2Akuntansi (MAKSI)
Ekonomika dan BisnisS2Manajemen (MM)
Ekonomika dan BisnisS3Manajemen
Ekonomika dan BisnisS3Akuntansi
Ekonomika dan BisnisS3Ilmu Ekonomi
FarmasiS2Farmasi
FarmasiS3Ilmu Farmasi
FilsafatS2Ilmu Filsafat
FilsafatS3Ilmu Filsafat
GeografiS2Geografi
GeografiS2Penginderaan Jauh
GeografiS3Ilmu Geografi
HukumS2Ilmu Hukum
HukumS2Hukum
HukumS2Kenotariatan
HukumS2Hukum Litigasi
HukumS2Hukum kesehatan
HukumS3Ilmu Hukum
Ilmu BudayaS2Ilmu Antropologi
Ilmu BudayaS2Ilmu Arkeologi
Ilmu BudayaS2Ilmu Linguistik
Ilmu BudayaS2Ilmu Sastra
Ilmu BudayaS2Ilmu Sejarah
Ilmu BudayaS2Pengkajian Amerika
Ilmu BudayaS3Pengkajian Amerika
Ilmu BudayaS3Ilmu-ilmu Humaniora
IsipolS2Hubungan Internasional
IsipolS2Ilmu Komunikasi
IsipolS2Manajemen dan Kebijakan Publik
IsipolS2Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan
IsipolS2Politik dan Pemerintahan
IsipolS2Sosiologi
IsipolS2Ilmu Administrasi Publik
IsipolS3Ilmu Administrasi Publik
IsipolS3Ilmu Siosiologi
IsipolS3Manajemen dan Kebijakan Publik
IsipolS3Ilmu Politik
Kedokteran GigiS2Ilmu Kedokteran Gigi
Kedokteran GigiS2Ilmu Kedokteran Gigi Klinik
Kedokteran GigiS3Ilmu Kedokteran Gigi
Kedokteran HewanS2Sains Veteriner
Kedokteran HewanS3Sains Veteriner
KedokteranS2Ilmu Kedokteran Dasar dan Biomedis
KedokteranS2Ilmu Kedokteran Tropis
KedokteranS2Ilmu Pendidikan Kedokteran
KedokteranS2Ilmu Kedokteran
KedokteranS2Keperawatan
KedokteranS2Ilmu Kedokteran
KedokteranS3Ilmu Kedokteran
KehutananS2Ilmu Kehutanan
KehutananS3Ilmu Kehutanan
MIPAS2Fisika
MIPAS2Ilmu Komputer
MIPAS2Ilmu Kimia
MIPAS2Matematika
MIPAS3Ilmu Fisika
MIPAS3Ilmu Matematika
MIPAS3Kimia
MIPAS3Ilmu Komputer
PertanianS2Agronomi
PertanianS2Fitopatologi
PertanianS2Ekonomi Pertanian
PertanianS2Ilmu Tanah
PertanianS2Manajemen Agribisnis
PertanianS2Ilmu Hama dan Penyakit Tumbuhan
PertanianS2Pemulihaan Tanaman
PertanianS3Ilmu Pertanian
PeternakanS2Ilmu Peternakan
PeternakanS3Ilmu Peternakan
PsikologiS2Psikologi
PsikologiS3Ilmu Psikologi
TeknikS2Arsitektur
TeknikS2Perencanaan Kota dan Daerah
TeknikS2Teknik Elektro
TeknikS2Teknik Fisika
TeknikS2Teknik Geomatika
TeknikS2Teknik Geologi
TeknikS2Teknik Industri
TeknikS2Teknik Kimia
TeknikS2Teknik Mesin
TeknikS2Teknik Nuklir
TeknikS2Teknik Sipil
TeknikS2Teknologi Informasi
TeknikS3Teknik Industri
TeknikS3Ilmu Teknik Sipil
TeknikS3Ilmu Teknik Elektro
TeknikS3Ilmu Teknik Mesin
TeknikS3Teknik Geomatika
TeknikS3Ilmu Teknik geologi
TeknikS3Teknik Kimia
Teknologi PertanianS2Teknik Pertanian
Teknologi PertanianS2Teknologi Industri
Teknologi PertanianS2Teknologi Hasil Perkebunan
Teknologi PertanianS2Ilmu dan Teknologi Pangan
Teknologi PertanianS3Ilmu Teknik Pertanian
Baca Juga:  10 Alasan Memilih Kuliah Di UGM (Universitas Gadjah Mada)

Itu tadi daftar jurusan UGM yang perlu Kamu tau. UGM memiliki banyak banget jurusan atau prodi. Jadi sangat direkomendasikan kalau bisa Kamu kuliah aja di UGM. Nggak mustahil asal Kamu ada kemauan dan usaha aja.

Usaha tidak akan menghianati hasil. Jika kamu memang benar-benar tertarik kuliah di UGM, silahkan persiapkan dari jauh-jauh hari. Seperti nilai sekolah yang bagus dan periapan ujian masuknya.

Untuk persiapan masuk ke UGM, Kamu bisa ikut bimbel. Banyak bimbel yang bisa Kamu pilih. Atau kalau lebih enaknya, bimbelnya sekalian di Jogja aja. Sekaligus merasakan suasa di Jogja itu seperti apa.

Baca Juga:  Daya Tampung VOKASI UGM 2019 Pada Program Diploma D3 & D4

Di Jogja banyak bimbel bagus-bagus. Biasanya mereka punya program untuk masuk PTN. Gak ada salahnya kalau Kamu memang benar-benar ingin masuk UGM lho bimbel di Jogja.

Jalur masuknya juga udah jelas Kok. Ada SNMPTN, ada SBMPTN dan juga ada ujian tulis. Tinggal Kamu pilih mana jalur yang kiri-kira bisa Kamu daftar.

Semoga informasi daftar jurusan UGM kali ini bermanfaat Kamu ya. Bagi yang lagi cari-cari kampus, UGM salah satu yang aku rekomendasikan. Selamat berjuang dan semua sukses masuk perguruan tinggi favoritmu.