Alasan Memilih Jurusan Oseanografi

Image: canva.com

10 Alasan Memilih Jurusan Oseanografi Bagi Yang Bingung Kuliah

Apa saja alasan memilih jurusan oseanografi? Jika Kamu masih bingung untuk memilih jurusan oseanografi, berikut ini adalah beberapa alasan yang mungkin bisa membuat keputusanmu semakin kuat.

1. Ilmu Yang Penting

Bidang ilmu oseanografi bisa dikatakan sebagai bidang ilmu yang sangat penting. Ilmu ini mempelajari seperti apa fenomena laut dan seperti apa pengaplikasiannya di berbagai bidang.

2. Prospek Kerja Luas

Perlu diketahui bahwa jurusan oseanografi punya prospek kerja yang luas. Banyak jenis profesi yang bisa ditekuni setelah lulus dari jurusan ini. Mulai dari coastal modeler, metocean engineer, konsultan konservasi laut, dosen, dan masih banyak lagi.

3. Bidang Ilmu Yang Unik

Oseanografi merupakan bidang ilmu yang unik dibanding lainnya. Kamu akan mempelajari lebih dalam tentang kondisi laut dan fenomena yang terjadi di sana.

4. Jarang Diminati

Jika dibandingkan dengan jurusan kedokteran, pertanian, kehutanan, ekonomi, tentu jurusan oseanografi ini tidak cukup populer. Bahkan masih banyak yang merasa asing dengan jurusan ini. Tapi, karena jarang diminati justru Kamu punya peluang besar untuk diterima.

5. Gaji Besar Di Masa Depan

Setelah menjadi sarjana oseanografi, Kamu bisa bekerja dan berpeluang mendapat gaji besar. Prospek kerja dari lulusan oseanografi memungkinkan Kamu mendapat gaji yang besar di masa depan.

6. Sangat Dibutuhkan Masyarakat

Alasan memilih jurusan oseanografi berikutnya adalah karena lulusan dari jurusan ini sangat dibutuhkan di masyarakat. Ilmu dari jurusan oseanografi akan sangat dibutuhkan. Entah itu di perusahaan minyak, konservasi alam, dan masih banyak lagi.

Baca Juga:  Mengenal Beberapa Mata Kuliah Oseanografi Untuk Jenjang S1

7. Cakupan Ilmu Yang Luas

Ilmu oseanografi ternyata memiliki cakupan yang sangat luas. Berkuliah di jurusan ini akan membuat Kamu mempelajari banyak hal. Tak hanya tentang ilmu kelautan dan fenomenanya. Kamu juga akan belajar banyak tentang biologi, kimia, fisika, mekanika, termodinamika, dan masih banyak lagi.

8. Cocok Bagi Mahasiswa Indonesia

Jurusan ini sebenarnya sangat cocok untuk mahasiswa di Indonesia. Seperti kita tahu bahwa Indonesia punya wilayah laut yang sangat luas. Ilmu di jurusan ini tentu akan sangat bermanfaat bagi lingkungan kita.

9. Tersedia Di Universitas Negeri Indonesia

Tak perlu jauh-jauh berkuliah di luar negeri, Kamu bisa menemukan jurusan oseanografi ini di perguruan tinggi Indonesia. Jurusan ini tersedia di Universitas Diponegoro dan Institut Teknologi Bandung.

Baca Juga:  Mengenal Beberapa Mata Kuliah Oseanografi Untuk Jenjang S1

10. Kesesuaian Karakter

Jurusan oseanografi sangat cocok bagi Kamu yang punya karakter teliti, kritis, dan detail. Jika Kamu memiliki ketertarikan dalam berhitung dan senang melakukan analisis, serta tertarik dengan dunia kelautan maka jurusan ini akan jadi pilihan yang cocok.

Produk Terlaris di Shopee
Bag Shopping Totebag Unisex
YLTD - Tas Serut Backpack
Rp 48.000
BELI SEKARANG
MAINAN ANAK EDUKASI BELAJAR
Travel Pouch Serbaguna
Rp 646
BELI SEKARANG
AGENBAJU SAJADAH TRAVELING
Zipper bag Serbaguna
Rp 1.880
BELI SEKARANG
AGENBAJU SAJADAH TRAVELING
Tisu Nice 180 sheets 2ply
Rp 5.785
BELI SEKARANG

Itulah alasan memilih jurusan oseanografi yang mungkin bisa Kamu jadikan sebagai referensi. Satu hal yang paling penting untuk dipikirkan adalah passion yang Kamu miliki. Pastikan bahwa jurusan ini bisa menyalurkan bakat dan passion-mu dengan baik.